PENDAMPINGAN KEPADA MAHASISWA MODEL PEMBELAJARAN LITERASI FINANSIAL

Authors

  • Arif Julianto Sri Nugroho Universitas Widya Dharma
  • Dwi Wahyuni Uningowati Universitas Widya Dharma Klaten
  • Abdul Haris Universitas Widya Dharma Klaten
  • Agung Nugroho Jati Universitas Widya Dharma Klaten
  • Cahaya Nugrahani Universitas Widya Dharma Klaten
  • Harri Purnomo Universitas Widya Dharma Klaten
  • Dandang Setyawanti Universitas Widya Dharma Klaten
  • Agus Santoso Universitas Widya Dharma Klaten
  • Sukasih Ratna Widayanti Universitas Widya Dharma Klaten

DOI:

https://doi.org/10.54840/widharma.v4i01.298

Keywords:

pendampingan, pembelajaran, literasi finansial

Abstract

Pembelajaran literasi finansial bagi mahasiswa di Indonesia relatif belum banyak dilakukan karena dianggap berbagai pihak belum penting dan belum dibutuhkan. Tujuan khusus dicapai selama kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang berkolaborasi dengan CIMB Bank Niaga yaitu mampu melaksanakan praktik pendampingan pembelajaran literasi finansial. Desain pengabdian kepada masyarakat berupa action empowerment pembelajaran berbasis pengalaman yang diharapkan menjadi pijakan analisiskebutuhan dalam mengembangkan model pembelajaran literasi finansial secara lebih luas bagi mahasiswa Universitas Widya Dharma Klaten. Tahap akhir kegiatan terbentuk perangkat pembelajaran literasi finansial berbasis pengalaman yang  teruji sahih dan andal bagi mahasiswa Universitas Widya Dharma Klaten. Muara kegiatan pengabdian kepada masyarakat tercipta rasa percaya (trust) dan cerdas finansial sejak dini mahasiswa terhadap lembaga keuangan di masa mendatang. Luaran kegiatan dilakukan diseminasi hasil pengabdian kepada masyarakat di forum nasional.

Author Biographies

Arif Julianto Sri Nugroho, Universitas Widya Dharma

Fakultas Ekonomi dan Psikologi

Dwi Wahyuni Uningowati, Universitas Widya Dharma Klaten

Fakultas Ekonomi dan Psikologi

Abdul Haris, Universitas Widya Dharma Klaten

Fakultas Ekonomi dan Psikologi

Agung Nugroho Jati, Universitas Widya Dharma Klaten

Fakultas Ekonomi dan Psikologi

Cahaya Nugrahani, Universitas Widya Dharma Klaten

Fakultas Ekonomi dan Psikologi

Harri Purnomo, Universitas Widya Dharma Klaten

Fakultas Teknologi dan Komputer

Dandang Setyawanti, Universitas Widya Dharma Klaten

Program Vokasi

Agus Santoso, Universitas Widya Dharma Klaten

Program Vokasi

Sukasih Ratna Widayanti, Universitas Widya Dharma Klaten

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Downloads

Published

15-01-2025